• Menyelenggarakan pendidikan dan pembelajaran yang berkualitas dalam rangka pengkajian teori dan praktek bidang teknologi pendidikan.
  • Menyelenggarakan pendidikan dan pembelajaran yang berkualitas dalam rangka menyiapkan teknolog pendidikan yang mampu mengembangkan sistem pembelajaran sesuai dengan perkembangan ilmu pengetahuan, teknologi informasi dan komunikasi.
  • Menyelenggarakan pendidikan dan pembelajaran untuk menyiapkan teknolog pendidikan yang mampu menyelesaikan masalah pembelajaran melalui desain pembelajaran yang tepat dengan kebutuhan belajar sebagai bidang keunggulan.
  • Menyelenggarakan penelitian yang berkualitas dalam rangka pengembangan dan praktek bidang teknologi pendidikan.
  • Melaksanakan kerja sama dengan instansi negeri, swasta dalam negeri dan luar negeri untuk pemanfaatan dan pengembangan teknologi pendidikan.
  • Mengembangkan dan menyebarluaskan bidang teknologi pendidikan untuk meningkatkan kualitas pendidikan melalui penyelenggaraan program-program pendidikan dan pelatihan sesuai kebutuhan masyarakat.